Membongkar Peran Anak Perusahaan dalam Dugaan Fraud di Indofarma

Sabtu, 27/04/2024 14:41 WIB

Nasib tragis tengah dialami oleh BUMN Farmasi Indofarma. Saat perusahaan farmasi mendapat cuan berlimpah akibat pandemi Covid19, Indofarma justru tersambar badai. Perusahaan mencatatkan kerugian secara konsisten 3 tahun terakhir. Selain akibat ‘dibunuh’ oleh persaingan, fraud dengan modus melalui anak perusahaan memiliki andil menghancurkan keuangan perusahaan. Masih adakah harapan untuk penyelamantan?


Pemilik Sriwijaya Air Kini Terseret Korupsi Timah

Sabtu, 27/04/2024 12:55 WIB

Sriwijaya Air sedang dirundung masalah usai pemiliknya, Hendry Lie tersangkut kasus korupsi timah. Adapun, sebelumnya maskapai tersebut pernah lolos dari pailit dengan utang hingga Rp7,3 triliun.


PDIP Sebut Jokowi dan Anak Mantunya Bagian dari Masa Lalu Partai

Sabtu, 27/04/2024 12:36 WIB

PDIP menyatakan Joko Widodo dan anak beserta menantunya, Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution, adalah masa lalu partai.


Akhiri Konflik Dua Negara, Hamas Siap Letakkan Senjata, Ini Syaratnya

Sabtu, 27/04/2024 12:28 WIB

Hamas siap meletakkan senjata sebagai solusi dua negara Israel dan Palestina.


Mobil Jeep Rubicon Milik Mario Dandy Tidak Laku Dilelang, Ini Sebabnya

Sabtu, 27/04/2024 12:19 WIB

Mobil Jeep Wrangler Rubicon milik terpidana kasus penganiayaan berat Mario Dandy Satriyo tak laku dilelang negara. Proses restitusi untuk korban David Ozora itu ternyata belum terjual hingga batas pemenang lelang, Jumat 26 April 2024. 


Polisi Masih Datangi TKP Brigadir RA Tewas di Mampang

Sabtu, 27/04/2024 12:04 WIB

Pihak kepolisian masih berjaga di tempat kejadian perkara (TKP) tewasnya anggota Satlantas Polresta Manado Brigadir RA di Mampang, Jakarta Selatan pada Sabtu 27 April 2024 pagi.


PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu dalam Pilgub DKI 2024

Sabtu, 27/04/2024 11:53 WIB

Sekretaris Jenderal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Aboe Bakar Al Habsyi mengaku pihknya membuka peluang mengusung Presiden PKS Ahmad Syaikhu untuk maju dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2024.


Sita 2 Ferrari & 1 Mercy Milik Harvey Moeis, Ini Penjelasan Kejagung

Sabtu, 27/04/2024 11:42 WIB

Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejaksaan Agung Kuntadi memberikan penjelasan perihal tiga unit mobil yang disita tim penyidik pada Kamis (25/4/2024) malam. Perinciannya adalah dua jenis mobil sport Ferrari dan satu jenis mobil sport Mercedes.


Law Firm, Roy Tumpal Pakpahan & Partners

Sabtu, 27/04/2024 11:13 WIB

Roy Tumpal Pakpahan & Partners adalah sebuah firma hukum yang didirikan menurut hukum yang berlaku di Negara Kesatuan Republik Indonesia, di Jakarta, pada tanggal 27 Desember 1995.


Bursa Cagub Terkini Jakarta Pilkada 2024: Ahok, RK, hingga Anies

Sabtu, 27/04/2024 11:12 WIB

Proses Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur 2024 di Jakarta akan dihelat sebentar lagi. Pemungutan suara digelar pada November.


Lowongan Kerja di Baznas Jawa Barat, Ini Syaratnya

Sabtu, 27/04/2024 10:53 WIB

Melansir akun resmi Baznas Jabar @baznasjabar Kamis (25/4/2024), lowongan kerja ini dibuka untuk mengisi posisi Staf Pengumpulan Korporat dan Relawan ZX.


MK Terima 297 Permohonan Gugatan Pileg, PPP Terbanyak

Sabtu, 27/04/2024 10:39 WIB

Mahkamah Konstitusi (MK) menerima 297 permohonan sengketa Pileg 2024. Permohonan paling banyak diajukan oleh PPP.


Dewas KPK: Nurul Ghufron Urus Pegawai Kementan Dimutasi ke Malang

Sabtu, 27/04/2024 10:15 WIB

Kasus dugaan penyelewengan kewenangan jabatan yang dilakukan Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron dalam proses mutasi pegawai di Kementerian Pertanian (Kementan) tengah bergulir. Dewan Pengawas (Dewas) KPK mengatakan telah mengantongi bukti sehingga kasus itu naik ke tahap sidang etik.


Hingga Maret 2024, Kemenkeu Salurkan Anggaran untuk Pemilu Rp 26 T

Sabtu, 27/04/2024 08:53 WIB

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat, realisasi anggaran untuk belanja pemilu 2024 sudah tersalurkan Rp 26 triliun hingga Maret 2024. Realisasi ini mencapai 69,9% dari pagu Rp 38,3 triliun.


Taiwan Diguncang Gempa Dahsyat Magnitudo 6,1, Warga Waspada

Sabtu, 27/04/2024 08:39 WIB

Taiwan kembali diguncang gempa dahsyat. Terjadi dua kali berturut-turut, gempa paling besar bermagnitude 6.1 di Hualien, pada Sabtu (27/4/2024).


Ini Daftar Koalisi Terbaru Prabowo-Gibran

Sabtu, 27/04/2024 08:22 WIB

Usai pemilihan umum sejumlah partai berkoalisi dengan kubu pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. NasDem menjadi partai pertama yang bergabung.


Kualitas Udara Jakarta Pagi Ini Masuk Urutan 10 Terburuk di Dunia

Sabtu, 27/04/2024 08:00 WIB

Jakarta pada Sabtu pagi masuk kategori tidak sehat dan menduduki posisi ke-10 sebagai kota dengan udara terburuk di dunia.


Kalah dari Irak, Timnas Vietnam Gagal Melaju ke Semifinal Piala Asia

Sabtu, 27/04/2024 07:35 WIB

Timnas Vietnam U-23 gagal ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah dikalahkan Irak secara kontroversial 1-0 di Stadion Jassim bin Hamad, Al Rayyan, Sabtu (27/4) dini hari WIB.


Amerika Umumkan Bantuan Militer Hampir Rp100 T untuk Ukraina

Sabtu, 27/04/2024 07:29 WIB

Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin mengumumkan bantuan militer baru senilai 6 miliar dolar atau setara Rp97 triliun untuk Ukraina pada Jumat (26/4).


`Mahkamah Seharusnya Perintahkan Pemungutan Suara Ulang`

Sabtu, 27/04/2024 07:18 WIB

Prinsip-prinsip yang termaktub dalam The Bangalore Principles of Judicial Conduct menjadi ‘amunisi’ bagi Enny Nurbaningsih saat maju dalam seleksi calon hakim Mahkamah Konstiusi (MK) pada 2018 silam. Bahwa seorang hakim harus menjujung prinsip independensi, ketidakberpihakan, integritas, kepantasan dan kesopanan, kesetaraan, serta kecakapan dan kesaksamaan. Enam prinsip yang menjadi rujukan para hakim di dunia itu lah yang dijunjungnya hingga kini sebagai hakim di institusi hukum yang dijuluki ‘The guardian of constitution’ tersebut.


Siapa Saja Dicalonkan Pilkada DKI Jakarta 2024 dari PDI-P?

Sabtu, 27/04/2024 07:09 WIB

Merespons pernyataan PDI-P yang menyebutkan, namanya merupakan salah satu yang disiapkan maju pada Pilkada DKI Jakarta 2024  ,  Risma Menteri sosial yang juga politisi PDI Perjuangan (PDI-P) Tri Rismaharini.


PBB: Butuh 14 Tahun Bersihkan Gaza dari Puing Imbas Agresi Israel

Sabtu, 27/04/2024 07:00 WIB

Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) menyebut butuh waktu hingga 14 tahun untuk membersihkan kehancuran di Gaza akibat agresi brutal Israel. 


Kapan Lagi TimNas Indonesia Bertanding di Semifinal U-23?

Sabtu, 27/04/2024 06:56 WIB

Pertandingan semifinal Piala Asia U-23 2024 Indonesia vs Uzbekistan dijadwalkan berlangsung di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar, pada Senin 29 April 2024 pukul 21.00 WIB.


Ini Dia Kekuatan Uzbekistan, Lawan Timnas Indonesia U-23 di Piala Asia

Sabtu, 27/04/2024 06:50 WIB

Indonesia akan menghadapi Uzbekistan pada laga semifinal Piala Asia U-23 2024, Senin 929/4/2024). Uzbekistan adalah raksasa di ajang Piala Asia dengan kekuatan yang menyeramkan di segala lini.


Proyek Tol Gilimanuk-Mengwi di Bali Mendesak untuk Dilaksanakan

Sabtu, 27/04/2024 06:38 WIB

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan Proyek Jalan Tol Gilimanuk-Mengwi di Bali berstatus Proyek Strategis Nasional (PSN).


DKPP: Laporan Tindakan Asusila Hasyim Asy`ari Lengkap Administrasi

Sabtu, 27/04/2024 06:27 WIB

Ketua Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) RI Heddy Lugito mengatakan bahwa laporan tindakan asusila oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy`ari sudah lengkap secara administrasi.  


Kejagung Beberkan Peran Lima Tersangka Baru Kasus Korupsi Timah

Sabtu, 27/04/2024 06:19 WIB

Kejaksaan Agung (Kejagung) membeberkan peran lima tersangka baru dalam kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah tahun 2015-2022.


Ubedilah Sebut 26 Tahun Reformasi, Demokrasi Memburuk

Sabtu, 27/04/2024 05:52 WIB

Aktivis 98, mahasiswa, dan akademisi, mengaku prihatin dengan kondisi demokrasi di Tanah Air yang memburuk. Padahal reformasi berjalan hampir 26 tahun, sejak digulirkan Mei 1998 silam.


Wali Kota Tual Maluku Adam Rahayaan Tersangka Korupsi 200 Ton Beras

Sabtu, 27/04/2024 05:43 WIB

Wali Kota Tual, Maluku, Adam Rahayaan resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi 200 ton Cadangan Beras Pemerintah (CBP) senilai Rp1,8 miliar pada Jumat (26/4) malam.


Kasus Wanita Tewas dalam Koper Masih Gelap, Polisi Buru Pelakunya

Sabtu, 27/04/2024 00:17 WIB

Penemuan mayat wanita yang membuat warga di Cikarang, Kabupaten Bekasi, geger sampai saat ini kasusnya masih gelap. Mayat tersebut ditemukan di dalam sebuah koper berwarna hitam.


Uzbekistan Menang 2-0 Vs Arab Saudi, Bertemu Indonesia di Semi Final

Sabtu, 27/04/2024 00:01 WIB

Tim U-23 Uzbekistan akan bertemu Indonesia di semi final setelah mengalahkan tim Arab Saudi 2-0 di perempatfinal Piala Asia U-23 2024, di Khalifa International Stadium, Jumat (26/4/2024) malam WIB.


Eksaminasi Hukum Atas Vonis MK Pada Kasus Sengketa Hasil Pilpres 2024

Sabtu, 27/04/2024 00:00 WIB

Seperti kita maklumi bersama, MK akhirnya menolak seluruh gugatan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pemilu 2024 yang dilayangkan oleh pasangan Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud MD terkait dengan dugaan pemilu curang yang dimenangkan oleh pasangan Prabowo-Gibran Rakabuming Raka.