Kunjungan Presiden RI Prabowo Subianto ke China, Jumat (8/11/2024), mendapat sorotan media asing. Mereka memberitakan bagaimana China menjadi negara pertama yang dikunjungi Prabowo setelah menjabat sebagai Presiden RI.
Saat ini, harga BBM baik di SPBU milik negara (BUMN) maupun swasta telah mengalami penyesuaian secara berkala. Ini khususnya BBM non-subsidi yang mengikuti tren minyak mentah dunia.
Presiden RI ke-7 Joko Widodo (Jokowi) mendapatkan manfaat Program Pensiun dan Tabungan Hari Tua (THT) dari PT Dana Tabungan dan Asuransi Pegawai Negeri (Persero) alias TASPEN. Nilainya setara satu bulan gaji.
Menteri Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mewanti-wanti agar pembangunan program tiga juta rumah per tahun milik Presiden Prabowo Subianto tidak hanya asal cepat.
Bekas Kabag Bin Ops Direktorat Narkoba Polda Sumut, AKBP Achiruddin Hasibuan akhirnya dieksekusi Kejari Medan ke Rutan Tanjung Gusta setelah vonis bebasnya dibatalkan Mahmamah Agung (MA).
Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya memanggil Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif DKI Jakarta pada Kamis 31 Oktober 2024.
Aparat kepolisian di berbagai daerah mengungkap sejumlah kasus judi online beberapa waktu belakangan usai terbongkar dugaan keterlibatan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi)
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menemukan modus tambal sulam dalam peminjaman dan pembayaran kredit pembiayaan di Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI).Kasus dugaan korupsi ini ditaksir merugikan keuangan negara sekitar Rp1 triliun.
Donald Trump menang dalam pemilihan presiden (Pilpres) Amerika Serikat (AS) dengan sejumlah dakwaan kasus masih melekat pada dirinya.
Penyanyi asal Inggris, Dua Lipa, mengungkapkan alasan batal konser di Jakarta pada Sabtu (9/11) ini.Lewat keterangan tertulis yang diunggah ke media sosial pada Jumat (8/11) malam, ia mengaku sudah di Indonesia dan siap tampil pada Sabtu malam ini di Indonesia Arena, Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat.