Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) membeberkan sejumlah wilayah berpotensi mengalami banjir pada 10 hari terakhir pada Maret 2025. Simak daftarnya.
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto mengklaim tidak mempunyai motif untuk menyuap mantan Komisioner KPU RI Wahyu Setiawan, berkaitan dengan penetapan pergantian antarwaktu (PAW) anggota DPR RI periode 2019-2024 Harun Masiku.
Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR), Ahmad Muzani menyebut bahwa penarikan prajurit TNI aktif di instansi sipil usai pengesahan RUU TNI memerlukan waktu transisi.
Kapolda Lampung Irjen Pol Helmy Santika merespons pernyataan Kapendam II Sriwijaya Kolonel Eko Syah Putra Siregar soal Polsek Negara Batin menerima setoran sabung ayam di Way Kanan.
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi menargetkan pada 2025 provinsi yang dipimpinnya terbebas dari aksi premanisme. Dedi juga akan membentuk satuan tugas (satgas) antipremanisme.
Revisi Undang-undang TNI menjadi ramai di berbagai media. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati angkat bicara terkait dengan perpanjangan usia pensiun bagi personel Tentara Nasional Indonesia (TNI). Sri Mulyani menekankan bahwa seluruh aspek keuangan telah diperhitungkan dengan matang. Wacana ini muncul sebagai bagian dari upaya reformasi kelembagaan di tubuh militer.
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto meminta tempat penahanannya dipindah dari Rumah Tahanan Negara (Rutan) Gedung Merah Putih KPK ke Rutan Salemba, Jakarta Pusat.
Pada bulan November tahun 2024 yang lalu, Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) secara resmi memasukkan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pengampunan Pajak (Tax Amnesty) ke dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2025. Keputusan ini diambil setelah Komisi XI DPR mengirimkan surat resmi pada 18 November 2024, meminta agar RUU tersebut dimasukkan sebagai prioritas di tahun 2025.
Kepala Presidential Communication Office (PCO) Hasan Nasbi mengomentari soal media Tempo dikirimi kepala babi oleh orang tidak dikenal (OTK). Hasan justru mempertanyakan kebenaran soal kejadian itu.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia adalah kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi urusan kesehatan. Kementerian Kesehatan berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden.