Dugaan Korupsi Pergub Tebu, Gubernur Lampung Dilaporkan ke Kejagung

Senin, 10/06/2024 05:52 WIB

Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi dilaporkan ke Kejaksaan Agung (Kejagung) atas dugaan korupsi berkaitan dengan Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 33 Tahun 2020 tentang Tata Kelola Panen dan Produktivitas Tanaman Tebu, Jumat (7/6).


Resmi, Hari Ini Habib Rizieq Shihab Bebas Secara Murni

Senin, 10/06/2024 05:30 WIB

Direktorat Jenderal (Ditjen) Pemasyarakatan, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) secara resmi menyatakan bahwa mantan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI), Habib Rizieq Shihab akan bebas secara murni pada hari ini, Senin (10/6).


Bakar Suami hingga Tewas, Polwan di Mojokerto Resmi Jadi Tersangka

Senin, 10/06/2024 05:08 WIB

Seorang anggota polisi wanita (Polwan) Polres Mojokerto, Briptu FN (28) secara resmi ditetapkan jadi tersangka usai diduga membakar suaminya hidup-hidup, Briptu RDW (27), anggota Polres Jombang, Jawa Timur.


Eksekusi Putusan MA, Ini Aset Surya Darmadi yang Disita Kejagung

Minggu, 09/06/2024 21:07 WIB

Menindaklanjuti Putusan Mahkamah Agung RI Nomor: 4950 K/Pid.Sus/2023, Kejaksaan Agung melakukan sita eksekusi terhadap aset milik terpidana kasus dugaan korupsi penyerobotan lahan sawit, Surya Darmadi. Tercatat ada 8 Aset yang disita jaksa. Di antara aset yang disita terdapat apartemen di Ritz-Carlton Jaksel Kejaksaan Agung (Kejagung) dan sejumlah aset di Jakarta.


Konsesi Tambang Rawan Merubah Ormas Jadi Makelar

Minggu, 09/06/2024 20:51 WIB

Konsesi tambang pemerintah untuk ormas keagamaan dikhawatirkan bisa memunculkan makelar baru di sektor tambang.


Rezim Jokowi Bakal Dicap Punya Sentimen Negatif

Minggu, 09/06/2024 20:22 WIB

Sentimen negatif diprediksi bakal terus menghantui Presiden Joko Widodo (Jokowi), bahkan pasca pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 di Oktober 2024 mendatang.


Demi Bebaskan Empat Sandera, Israel Bunuh 210 Warga Gaza

Minggu, 09/06/2024 19:38 WIB

Pasukan darat Israel berhasil membebaskan empat warga mereka yang disandera Hamas sejak serangan di wilayah Selatan 7 Oktober lalu.


Anthony Budiawan – Managing Director PEPS (Political Economy and Policy Studies)

Pembangunan Ekonomi Gagal: Tabungan, SDM dan Infrastruktur Jadi Kambin

Minggu, 09/06/2024 19:28 WIB

Pertumbuhan ekonomi selama 10 tahun pemerintahan Jokowi, 2014-2024, stagnan, alias gagal, hanya mencapai sekitar 5 persen. Angka pertumbuhan ini pun mengundang kecurigaan. Diduga, ada penggelembungan melalui angka inflasi (deflator PDB), untuk menghasilkan pertumbuhan yang diinginkan.


Pengusaha Internet Lokal Minta Starlink Dihentikan Karena Terancam

Minggu, 09/06/2024 19:28 WIB

Akhirnya  Beberapa pengusaha internet lokal  sudah merasakan problem  dan mulai mengeluhkan ancaman kehadiran internet Starlink milik Elon Musk yang ditakutkan mengancam lahan bisnis mereka.


Jatah Tambang Ormas Bisa Langgar Konstitusi & Jadi Celah Penyimpangan

Minggu, 09/06/2024 17:00 WIB

Pengamat ekonomi energi Universitas Gadjah Mada (UGM), Fahmy Radhi, menyebut pemberian konsesi tambang kepada organisasi kemasyarakatan (ormas) keagamaan berpotensi melanggar konstitusi dan bakal sarat penyimpangan.