Respons PKS soal Ditolak Partai Gelora Masuk Koalisi Prabowo

Senin, 29/04/2024 13:34 WIB

Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan Sejahtera (DPP PKS), Mardani Ali Sera berharap agar partainya bisa tetap menjadi oposisi pada pemerintahan baru Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming.


Cek Syaratnya, Adaro Minerals Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA-S1

Senin, 29/04/2024 13:12 WIB

Saat ini, PT Adaro Minerals Indonesia Tbk membuka sejumlah lowongan pekerjaan yang bisa dilamar oleh lulusan SMA, D3, dan S1 dari beberapa jurusan.


Status Internasional 17 Bandara Dicabut, Konektivitas Udara Efisien

Senin, 29/04/2024 12:50 WIB

Langkah pemerintah dalam penetapan status bandara internasional di seluruh Indonesia disambut positif oleh PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports). Sebagai informasi, Kementerian Perhubungan telah mencabut status 17 bandara internasional menjadi bandara domestik.


Komitmen PCC:

Tentukan Nasib Sendiri & Dekolonisasi Masyarakat Adat di Papua Barat

Senin, 29/04/2024 12:28 WIB

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Rev. James Shri Bhagwan menyatakan bahwa setelah melakukan diskusi internal dan melakukan banyak refleksi dengan rasa hormat yang mendalam kepada anggota gereja gereja di Pasifik dan masyarakat di tanah Papua,


Kejagung Bisa Sita Harta Sandra Dewi, Ini Alasannya

Senin, 29/04/2024 12:06 WIB

Penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung RI) memastikan bakal menyita aset milik tersangka Harvey Moeis ataupun pihak lainnya apabila terdapat indikasi aliran dana kasus korupsi timah.


Menteri Keuangan Sri Mulyani Akui Bea Cukai Kadang Ganggu Kenyamanan

Senin, 29/04/2024 11:44 WIB

Menteri Keuangan (Menkeu RI), Sri Mulyani menyatakan bahwa kerja Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) merupakan tugas negara yang rumit, di tengah banyaknya kasus viral terkait instansi tersebut.


Kasus Korupsi Bupati Labuhanbatu, KPK Sita Uang Rp48,5 Miliar

Senin, 29/04/2024 11:22 WIB

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita uang sejumlah Rp48,5 miliar terkait dengan penyidikan kasus dugaan suap yang menjerat Bupati Labuhanbatu nonaktif Erik Atrada Ritonga (EAR).


Cermati 3 Rekomendasi Saham Ini saat IHSG Kembali ke Level 7.000

Senin, 29/04/2024 11:00 WIB

Pada penutupan perdagangan Jumat (26/4/2024) pekan lalu, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup ambles 1,67% secara harian atau 119,22 poin menuju posisi 7.036,07.


Kecelakaan Maut Rombongan Harley di Probolinggo, Ini Kronologinya

Senin, 29/04/2024 10:38 WIB

Rombongan pengendara sepeda motor gede (moge) Harley Davidson mengalami kecelakaan maut di Probolinggo, Jawa Timur, akhir pekan lalu. Mereka dalam perjalanan dari Bali menuju Surabaya.


Ini Daftar Formasi Tiga Panel Hakim MK Penyidang Sengketa Hasil Pileg

Senin, 29/04/2024 10:16 WIB

Mulai hari ini, Senin (29/4), Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar sidang perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) atau sengketa pemilu anggota legislatif (Pileg) 2024.