PT Citilink dilaporkan ke Dinas Tenaga Kerja Tangerang oleh Mulia Siregar. Pasalnya, dia merasa manajemen anak perusahaan Garuda Indonesia itu memperlakukan dirinya semena-mena hingga memecatnya.
Kepala Kepolisian Resor Kota (Kapolresta) Tangerang, Kombes Raden Romdhon Natakusuma memerintahkan jajarannya agar tidak sungkan menembak pelaku begal dan pencurian yang menggunakan kekerasan.
Direktorat Reserse Narkoba Polda Banten bersama Satresnarkoba Polresta Tangerang mengungkap sindikat pengedar narkoba jenis sabu seberat 43 kg dan ekstasi sebanyak 494 butir jaringan lintas provinsi lintas negas negara di Polda Banten pada Jumat (1/7/202) kemarin
Aksi polisi gadungan di Tigaraksa, Kabupaten Tangerang, berakhir di balik jeruji. Pelaku, seorang pemuda berinisial RZ (22) mengaku-aku sebagai polisi untuk melakukan pemerasan.
Anak usia sekolah saat mengikuti lomba mewarnai lambang negara Garuda Pancasila di Kampung Teras Pancasila, Karang Tengah, Kota Tangerang, Banten, Rabu (1/6). Lomba mewarnai dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila tersebut guna memperkenalkan sejak dini lambang negara kepada anak-anak. Robinsar Nainggolan
Mayat laki-laki dalam karung di Legok, Kabupaten Tangerang, ditemukan dalam kondisi tidak berbusana. Mayat dalam karung itu diikat dengan pemberat dengan kondisi terikat dan kepala terbungkus plastik.
Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamat Kota Tangerang Selatan melaporkan peristiwa kebakaran di Pasar Ciputat, Tangerang Selatan, Rabu (11/5). Kebakaran terjadi sekitar pukul 16.30 WIB.
"Ini sebenarnya dampak dari derasnya kendaraan masyarakat yang bereuforia melaksanakan Lebaran 2022," kata Budi.
Komplotan emak-emak nekat melakukan pencurian perhiasan di sebuah toko emas Tangerang, Banten. Aksinya terungkap oleh CCTV.
Sebuah minimarket Alfamart di Jatake, Pegadangan, Kabupaten Tangerang, dirampok oleh sekelompok orang pada Selasa (19/4) malam. Aksi perampokan itu disertai penyanderaan karyawan minimarket.