Kementerian Kesehatan (Kemenkes) meminta masyarakat untuk selalu waspada dengan kemunculan hepatitis akut akhir-akhir ini meski korbannya belum bertambah. Korban dari penyakit ini adalah tiga anak di DKI Jakarta.
Anggota Komisi IX DPR Saleh Daulay mengingatkan Kementerian Kesehatan untuk memperhatikan masa kadaluarsa vaksin Covid-19. Hal itu disampaikannya saat rapat dengan Kemenkes, Biofarma, dan BPOM minggu lalu karena dilaporkan adanya vaksin yang sudah kadaluarsa mencapai 19,3 juta.
Nadia melanjutkan, hingga saat ini WHO belum mencabut status pandemi di dunia. Dengan demikian, Indonesia masih dalam status pandemi Covid-19 yang menandakan bahwa transmisi virus masih terus terjadi dan bisa bermutasi kapan saja.
Tudingan Amerika Serikat (AS) soal adanya dugaan pelanggaran HAM, khususnya privasi pada aplikasi PeduliLindungi akhirnya dijawab oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes).Menurut Kemenkes, dugaan tersebut tidak berdasar.
Pemerintah lewat Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyatakan bahwa perbedaan syarat vaksinasi booster saat mudik lebaran dengan gelaran Pertamina Grand Prix of Indonesia atau MotoGP Mandalika 2022 terkait dengan jumlah orang yang terlibat di dalamnya.
Pemerintah lewat Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memperkirakan jumlah capaian pemeriksaan warga terhadap virus corona (Covid-19) di Indonesia baik melalui tes PCR maupun rapid test antigen akan mengalami penurunan cukup drastis dalam beberapa hari ke depan.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengaku optimis varian SARS-CoV-2 B.1.1.529 Omicron BA.2 yang disebut sebagai `Omicron siluman` atau juga `Son of Omicron` tidak akan mengancam warga saat lebaran Idulfitri.
Pemerintah lewat Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan total kasus salah satu varian SARS-CoV-2 B.1.1.529 atau Omicron BA.2 yang juga dijuluki `Son of Omicron` di Indonesia baru terdeteksi 332 kasus.
Pasien Covid-19 yang disebabkan oleh varian anak Omicron atau sering disebut `son of omicron` baru terdeteksi sebanyak 252 orang. Kementerian Kesehatan mengatakan hal itu terdeteksi melalui pemeriksaan Whole Genome Sequencing (WGS).
Mayoritas pasien Covid-19 yang meninggal dunia belum menerima vaksin sama sekali atau baru menerima vaksin satu dosis. Kematian juga banyak terjadi pada mereka yang memiliki penyakit penyerta alias komorbid.