Striker AC Milan Zlatan Ibrahimovic baru-baru ini mengungkapkan pendapatnya tentang siapa pemain terbaik di dunia sepanjang sejarah. Pilihannya bukan jatuh pada dua bintang Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi. Ibra lebih memilih Ronaldo Nazario sebagai pemain sepak bola terbaik sepanjang masa.
Duta Besar Italia untuk Republik Demokratik Kongo, Luca Attanasio tewas dalam sebuah serangan ketika bergabung dengan PBB dalam rombongan Program Pangan Dunia.
Fabrizio Soccorsi, yang merupakan dokter pribadi Paus Fransiskus dikabarkan meninggal dunia akibat infeksi virus corona dan komplikasi penyakit yang diidapnya.
Laga big Match tersaji dalam lanjutan kompetisi Serie A, mempertemukan pemuncak klasemen sementara AC Milan vs juara bertahan Juventus. Milan yang lebih diunggulan, ternyata kalah dengan skor 1-3. Apakah ini tanda bahwa gelar Serie A pada kahirnya akan kembali jatuh ke pangkuan Juventus?
Perayaan Natal selama pandemi Covid-19 di Vatican dirayakan dengan sederhana. Hal itu menindaklanjuti upaya pemerintah Italia dalam menekan persebaran virus corona selama Natal. Sehingga misa malam natal hanya dihadiri 100 orang.
Pemimpin Gereja Katolik Roma Paus Fransiskus berkomiten bahwa Vatikan akan bisa mencapai target nol emisi karbon pada tahun 2025. Dia mendorong negara-negara di dunia untuk juga menerapkan komitmen serupa.
Pahlawan Timnas Italia pada Piala Dunia 1982, Paolo Rossi, meninggal dunia pada Kamis (10/12/2020) di usia yang ke-64 tahun. Federasi sepak bola Italia (FIGC) mengibarkan bendera setengan tiang sebagai ungkapan belasungkawa yang mendalam atas kehilangan Rossi.
AC Milan menjadi pesaing berat Juventus dalam perburuan gelar Scudeto Serie A musim ini, dan Zlatan Ibrahimovic adalah pemain yang paling berpengaruh. Agen sang pemain, Mino Raiola, menejalaskan kenapa pemain 39 tahun itu bisa begitu berpengaruh bagi Rossoneri.
Mario Balotelli berusaha menstabilkan kondisi kebugarannya setelah didepak dari Brescia dengan ikut berlatih di klub kasta keempat Italia.