Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat ada 32 gempa susulan usai gempa Banten berkekuatan magnitudo 6,6, Jumat (14/1/2022) kemarin.
257 unit rumah dilaporkan rusak akibat gempa magnitudo 6,6 di Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten.
Listrik sempat padam di Desa Tamanjaya, Kecamatan Sumur, Kabupaten Pandeglang, Banten, usai gempa mengguncang wilayah tersebut, sekitar pukul 16.00 WIB.
Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mengungkap penyebab gempa bumi yang terjadi di Kecamatan Sumur, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, Jumat (14/1/2022) sekitar Pukul 16.05 WIB.
Seluruh Karyawan KPK Panik berhamburan keluar gedung, akibat gempa yang dirasakan para karyawan, yang terjadi di Banten. (14-01-22).
Bupati Pandeglang, Banten, Irna Narulita mengimbau agar warga yang berada di kawasan pesisir untuk tidak berada di kediamannya usai gempa magnitudo 6,7 yang dimutakhirkan jadi M 6,6, Jumat sore (14/1).
Gempa berkekuatan magnitudo 6,6 di Kabupaten Pandeglang, Banten, terasa hingga ke pusat kota Jakarta. PT PLN (Persero) mengatakan masyarakat bisa melaporkan jika mengalami pemadaman listrik pasca-gempa.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memutakhirkan kekuatan gempa yang sempat mengguncang Pandeglang, Banten, Jumat (14/1/2022).
"Pagi ini ada penyisiran bahan peledak di lokasi oleh Sat Brimob Polda Banten," kata Kabid Humas Polda Banten, Kombes Pol Shinto Silitonga, Senin (10/01).
Gubernur Banten Wahidin Halim (WH) akihrnya mencabut laporan polisi terhadap buruh yang telah menerobos ruang kantornya saat berunjuk rasa beberapa waktu lalu. Hal itu dilakukannya setelah dia berdamai dengan para buruh. Aksi perdamaian itu terjadi di kediamannya pada Selasa (4/1/2022).