Saat pemakaman jenazah putranya Emmeril Khan Mumtadz, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Presiden Joko Widodo. Hal itu terkait bantuan dan perhatian yang diberikan pemerintah dalam proses pencarian hingga pemulangan jenazah Eril dari Swiss.
Tak disangka, warganet jadi salah fokus dengan penampilannya yang anggun. Alih-alih membahas soal lamaran si do`i, netizen justeru berkomen soal hijab.
"Jadi tidak ada istilahnya seperti menonjol dalam arti karena mungkin anak pejabat semacam itu, tidak ada sama sekali. Bahkan banyak di antara kami juga yang tidak ngeh ini putranya pak Ridwan Kamil," jelasnya.
Inggris memecat seorang imam Muslim, Qari Asim, dari jabatan penasihat pemerintah karena dianggap memancing gelombang protes terhadap film mengenai anak Nabi Muhammad.
Seorang wanita yang dikenal sebagai Baby Holly akhirnya ditemukan setelah 40 tahun pencarian. Ia adalah anak yang hilang tanpa jejak setelah orang tuanya ditemukan tewas terbunuh di kawasan hutan di Houston, AS. Kisah ini membuat publik percaya akan keajaiban.
Petugas kepolisian meringkus seorang pria berinisial DV (20) setelah menuding insiden tenggelamnya Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril saat berenang di Sungai Aare, Bern, Swiss adalah settingan atu rekayasa belaka.
Seorang pria yang menggunakan atribut ojek online diduga melakukan pencabulan terhadap bocah perempuan di Tambun Selatan, Kabupaten Bekasi. Pelaku kini dalam pengejaran pihak kepolisian.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil mengucapkan rasa syukur kepada Allah SWT karena jenazah putra sulungnya Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril, telah ditemukan di Sungai Aare, Bern, Swiss.
"Pada Rabu pagi, seorang pria tak bernyawa diselamatkan dari Aare di bendungan Engehalde di Bern. Almarhum merupakan WNI yang mengalami kecelakaan di kawasan Aare pada 26 Mei 2022," demikian keterangan dari Polisi Bern, Kamis (9/6/2022).
Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) menginformasikan bahwa ada perkembangan terkait penemuan anak Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil yang hilang di Sungai Aare beberapa waktu lalu, Emmeril Kahn Mumtadz (Eril).