Muslim Arbi, Direktur Gerakan Perubahan dan Koordinator Indonesia Bersatu

Apakah Gibran Simbol Kecurangan Joko Widodo di Pilpres?

Selasa, 27/02/2024 13:33 WIB

Pagi ini saya baca postingan di satu grup wa. Tertulis demikian: “Adik Prabowo, Hashim mengakui kekalahan dari awal sewaktu Prabowo memilih Gibran jadi cawapresnya.


Ketua MPR, Bambang Soesatyo

Mewaspadai Gejala Resesi Ekonomi di Dunia

Senin, 26/02/2024 18:59 WIB

Seluruh proses mempersiapkan hadirnya pemerintah baru pada akhir Oktober 2024 dibayangi oleh gejala resesi ekonomi. Di tengah hiruk pikuk kegiatan itu, Indonesia tidak boleh lengah untuk melihat keluar (outward looking) guna mendapatkan pemahaman lebih komprehensif tentang tantangan- tantangan riel yang muncul dari gejala resesi ekonomi sekarang ini.


Anthony Budiawan, Managing Director PEPS (Political Economy and Policy Studies)

Kesenjangan Quick Count Pileg & Pilpres 2024: Pengondisian Kecurangan?

Senin, 26/02/2024 05:08 WIB

Yang dimakud “Keajaiban” Quick Count, bahwa perkiraan hasil pemilu dapat diketahui hanya dalam hitungan beberapa jam saja, dengan tingkat akurasi cukup tinggi.


M Rizal Fadillah, Pemerhati Politik dan Kebangsaan

Ketika Hak Angket Jadi Magnet Gerakan Rakyat

Minggu, 25/02/2024 16:10 WIB

Semakin solid koalisi 01 dan 03 untuk menggulirkan Hak Angket di DPR. Semakin ketar ketir juga pendukung 02 menghadapi kepastian dimulainya penggunaan “senjata” Hak Angket.


Nawaitu Redaksi

Para Pihak yang Sedang Digiring ke "Ladang Pembantaian"

Minggu, 25/02/2024 14:39 WIB

Komisi Pemilihan Umum (KPU) memang belum mengumumkan secara resmi siapa pemenang pemilu presiden (Pilpres)yang telah digelar tanggal 14 pebruari 2024 yang lalu. Namun ada pasangan calon presiden (Capres) tertentu yang sudah mendeklarasikan kemenangannya berdasarkan hitungan quick qount yang belakangan diragukan kebenarannya sehingga dihentikan penayangannya.


Dr. Syahganda Nainggolan, Sabang Merauke Circle

Arti Perjuangan Kita

Minggu, 25/02/2024 14:30 WIB

Lima belas hari telah berlalu setelah pilpres 2024. Kekuatan Orde Baru yang diwakili Prabowo, SBY, Airlangga Hartarto, para konglomerat/oligarki, bersama keluarga Jokowi akan mengendalikan pemerintahan 5 tahun ke depan. Bersama RRC, kelihatannya, mereka akan membangun jalan baru, di mana Indonesia akan ikut membentuk kekuatan global baru.


Dr. KRMT Roy Suryo, Pakar dan Praktisi Teknologi Informasi

Server SIREKAP KPU Dipindahkan Diam-diam ke Indonesia

Sabtu, 24/02/2024 12:45 WIB

Alhamdulillah, "Anak ayam sudah kembali ke Induknya", istilah ini mungkin cocok utk menggambarkan bagaimana Situs SIREKAP KPU (yang sebelumnya menggunakan IP Address 170.33.13.55 milik Aliyun Computing Co.Ltd alias Alibaba.com Singapore e-commerce Private Ltd) kini diam-diam sudah dipindah ke Bumi Pertiwi alias Indonesia. Jadi kalau dalam bbrp hari kemarin SIREKAP tsb sempat "mati" alias tidak berfungsi, memang saat itulah terjadi Migrasi tersebut.


DR. IR. SUGIYONO, MSI, Peneliti INDEF

Ramai Kegaduhan Tuduhan Pemilu 2024 Curang

Sabtu, 24/02/2024 12:30 WIB

Kementerian Keuangan mengalokasikan anggaran untuk pemilu 2024 sebesar Rp 71,3 triliun. Tahun 2022 pemerintah mengalokasikan sebesar Rp 3,1 triliun dan tahun 2023 alokasi anggaran pemilu bertambah menjadi Rp 30 triliun.


Nawaitu Redaksi

Menelisik Peta Kekuatan Parpol Pro & Kontra Hak Angket di DPR

Sabtu, 24/02/2024 08:17 WIB

Usulan untuk memproses Hak Angket DPR untuk mengusut dugaan kecurangan Pemilu 2024 semakin kencang. Capres Ganjar Pranowo diketahui mengusulkan hak angket kepada partai politik pengusungnya yang ada di DPR yaitu PDI Perjuangan dan PPP.


Anthony Budiawan, Managing Director Political Econony and Policy Studies (PEPS)

Keajaiban dan Potensi Kejahatan Quick Count di Pemilu 2024

Jum'at, 23/02/2024 18:07 WIB

Setiap “alat” diciptakan manusia untuk membantu dan memberi manfaat kepada manusia. Senjata tajam seperti pisau, parang, celurit, diciptakan untuk membantu pekerjaan rumah tangga, pekerjaan di pertanian, dan lainnya.