BPBD DKI Imbau Warga Pesisir Jakarta Waspada Banjir Rob

Rabu, 10/01/2024 15:06 WIB

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta meminta warga pesisir utara Jakarta waspada terhadap pasang air laut hingga 13 Januari mendatang.


Gugatan Anak Jenderal Ahmad Yani soal Pembentukan Tim PPHAM Ditolak MA

Senin, 08/01/2024 12:25 WIB

Mahkamah Agung (MA) secara resmi menolak gugatan anak Jenderal Ahmad Yani, Amelia Yani dkk, yang meminta agar Tim Pelaksana Penyelesaian Non-Yudisial Pelanggaran HAM Berat Masa Lalu (Tim PPHAM) dibubarkan.



Kerap Delay, DPR Beri Kritikan pada Maskapai Garuda Indonesia

Sabtu, 06/01/2024 18:07 WIB

Anggota Komisi V DPR RI Muhammad Fauzi menyoroti kinerja maskapai Garuda Indonesia yang akhir-akhir ini kerap delay dalam operasionalnya. Hal itu diungkapkan Fauzi setelah menerima sejumlah keluhan dari masyarakat.


Pemkab Sumedang Tetapkan Status Tanggap Darurat Gempa 7 Hari

Senin, 01/01/2024 19:35 WIB

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumedang, Jawa Barat, menetapkan status tanggap darurat gempa bumi magnitudo 4,8 yang terjadi, Minggu 31 Desember 2023, hingga mengakibatkan sebanyak 248 rumah mengalami kerusakan.


Kondisi Hankam di Papua Jadi Kegagalan Prabowo

Minggu, 31/12/2023 18:45 WIB

Calon presiden (Capres) Nomor Urut 1, Anies Baswedan dan Capres Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo disarankan bisa bermanuver terhadap kegagalan Capres Nomor Urut 2, Prabowo Subianto dalam hal pertahanan dan keamanan (hankam) di Papua.


Muhammadiyah Singgung Buruknya Penegakan Hukum hingga Demokrasi

Sabtu, 30/12/2023 21:14 WIB

Muhammadiyah Singgung Buruknya Penegakan Hukum hingga HAM


Buang Sampah Sembarangan di Medan Kena Denda Rp10 Juta Mulai 2024

Kamis, 28/12/2023 16:59 WIB

Wali Kota Medan Bobby Nasution menerapkan sanksi denda Rp10 juta atau kurungan selama 3 bulan penjara bagi setiap orang yang membuang sampah sembarangan, terutama ke dalam sungai di Kota Medan.


Gempa M 3,1 Guncang Purwakarta, Belum Ada Laporan Kerusakan

Senin, 25/12/2023 21:15 WIB

Wilayah Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat (Jabar), diguncang gempa bumi dengan magnitudo 3,1, pada Senin 25 Desember 2023 sekitar pukul 12.48 WIB.


Korban Ledakan Tungku Smelter Morowali Dapat Santunan Rp174,4 Juta

Senin, 25/12/2023 16:20 WIB

PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) akan memberi santunan dan menjamin biaya perawatan kepada para korban ledakan tungku smelter PT Indonesia Tsingshan Stainless Steel (ITSS) di Morowali, Sulawesi Tengah (Sulteng). Besaran santunan yang diberikan sebesar Rp 174,4 juta.