Pelatih Sepak Bola, Graham Arnold secara resmi memutuskan meninggalkan Tim Nasional (Timnas) Australia setelah tim berjulukan The Socceroos itu diimbangi Timnas Indonesia dalam babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Bengkulu secara resmi menjatuhkan vonis 1 tahun dan 8 bulan penjara kepada terdakwa Ketua Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Bengkulu Selatan periode 2019-2020, Mudin Ahmad Gumai dalam kasus korupsi dana ZIS (zakat infak sedekah).
Untuk mempersiapkan terjadi gempa megathrust segmen Selat Sunda, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk menyiagakan surat-surat penting hingga uang tunai.
Satuan Tugas (Satgas) Operasi Damai Cartenz akhirnya buka suara terkait proposal pembebasan Pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens yang telah disandera Organisasi Papua Merdeka (OPM) sejak Februari 2023.
Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membeberkan bahwa kerugian dari praktik curang atau fraud di bidang kesehatan mencapai Rp20 triliun.
Ketua Komisi VI DPR RI, Faisol Riza menyatakan bahwa pihaknya berencana segera memanggil Menteri Perdagangan (Mendag RI), Zulkifli Hasan (Zulhas) terkait kebijakan ekspor pasir laut.
Pengamat Ekonomi Energi dari Universitas Gadjah Mada (UGM), Fahmy Radhi mengaku kalau pihaknya menyayangkan soal dikeluarkannya kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang membuka keran ekspor sedimentasi laut yang memicu kerusakan lingkungan besar-besaran.
Aktivis Senior, Arief Poyuono menyatakan bahwa Pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) meninggalkan warisan sampah ekonomi kepada pemerintahan Prabowo Subianto mendatang.
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP), Susi Pudjiastuti dengan tegas menolak langkah pemerintah membuka keran ekspor pasir laut. Sebagai informasi, kebijakan itu diberlakukan kembali setelah dilarang selama 20 tahun.
Mantan Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam RI), Mahfud MD blak-blakan memberikan jawaban menohok usai disenggol dalam polemik jet pribadi Anak Bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.